SUAP REKLAMASI: KPK Temukan Proyek Langgar Tata Ruang
Suara Pusaka2016-04-12T10:57:32+07:00Bisnis.com, JAKARTA: Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menemukan proyek reklamasi di pelbagai tempat tak memperhatikan aspek tata ruang dengan tidak adanya peraturan mengenai Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil (RZWP3K)